Tehnik dan Aturan Menghitung Kartu Judi Domino

Pada saat bermain judi online apapun jenisnya, maka mengetahui aturan main dari permainan judi yang akan anda lakukan memang merupakan suatu hal yang sangat penting. Namun, dalam permainan judi domino, anda juga perlu untuk mengetahui teknik dan aturan menghitung nilai dari kartu judi domino. Bila dilakukan secara online, memang anda tidak perlu terlalu banyak menghabiskan waktu untuk menghitung kartu judi domino, sebab secara otomatis nilai dari kartu akan dihitung oleh mesin sehingga anda bisa langsung mengetahui hasilnya. Namun, bukan menjadi suatu hal yang tidak berguna jika anda meningkatkan kemampuan bermain judi domino anda dengan cara menambah beragam informasi yang berguna salah satunya adalah dengan cara mengetahui teknik dan aturan menghitung kartu judi domino di BetJek368.



Dalam 1 set kartu domino maka anda akan menemukan 28 kartu domino yang terdiri dari 7 seri, mulai dari seri 0 hingga seri 6. Maksudnya adalah, pada seri 0 itu artinya kartu yang dibagian atasnya tidak terdapat bulatan atau dengan kata lain kosong, sedangkan dibagian bawah terdapat bulatan mulai dari 1 bulatan hingga 6 bulatan, begitupun seterusnya jika kartu seri 1 berarti kartu yang dibagian atasnya hanya terdapat 1 bulatan sedangkan dibagian bawahnya terdapat mulai dari 1 hingga 6 bulatan, dan seterusnya.

Sementara itu, dalam perhitungan nilai kartu domino juga ada aturannya sendiri. Bila anda masih belum terlalu memahaminya, maka berikut ini akan diulas mengenai aturan dari cara menghitung kartu judi domino. Perlu diketahui bahwa dalam permainan judi domino, tidak ada yang namanya jumlah kartu dengan nilai belasan apalagi puluhan. Dengan kata lain, nilai kartu yang paling tinggi dalam permainan judi domino adalah angka 9. Berikut ini ada 3 aturan dasar mengenai perhitungan nilai kartu judi domino yang perlu anda ketahui.
  • Jika total nilai dari 3 hingga 4 kartu yang ada di tangan anda tersebut jumlahnya kurang dari angka 10, maka anda tidak perlu kembali menghitungnya, dan total nilai kartu anda tersebut merupakan total akhir yang bisa memutuskan apakah anda pemain judi domino yang memegang kartu dengan nilai paling tinggi atau tidak.
  • Jika total nilai dari 3 hingga 4 kartu yang ada di tangan anda tersebut lebih dari angka 10, maka anda harus mengurangi total nilai kartu tersebut dengan angka 10. Misalkan saja, total nilai kartu yang anda pegang sebesar 17 maka anda harus menguranginya dengan cara 17-10 = 7, sehingga nilai total dari kartu yang anda pegang adalah 7.
  • Jika total nilai dari 3 hingga 4 kartu yang ada di tangan anda tersebut lebih dari angka 20, maka anda harus mengurangi total nilai kartu tersebut dengan angka 20. Misalkan saja, total nilai kartu yang anda pegang sebesar 25 maka anda harus menguranginya dengan cara 25-20 = 5, sehingga nilai total dari kartu yang anda pegang adalah 5.

Komentar